NELSON TANSU. Apakah sosok ini sudah tidak asing lagi bagi kalian? Atau ada yang masih belum tahu nih…? Penasaran? Kali ini, aku bakal sharing dan cerita dikit nih mengenai salah satu sosok inspiratif asal Indonesia. Dia adalah Nelson Tansu, seorang professor di Lehigh University, Bethlehem, Amerika Serikat. Lho… apa istimewanya? Haha, makin penasaran ya..? Yukkk intip sekilas profil beliau, hehe. Prof. Nelson Tansu, Ph.D dilahirkan di Medan, Sumatera Utara, tanggal 20 Oktober 1977. Dia adalah anak kedua di antara tiga bersaudara buah pasangan Iskandar Tansu dan Lily Auw yang berdomisili di Medan, Sumatera Utara. Lulus dari SMA Sutomo 1 Medan, ia langsung melanjutkan pendidikannya di Universitas Wisconsin-Madison, AS untuk B.S. in Applied Mathematics (Electrical) Engineering, and Physics (AMEP) pada Septermber 1995-Mei 1998, lalu di universitas yang sama pula meraih gelar Ph.D. in Electrical Engineering (Applied Physics) , September 1998-Mei 2003. Ia diangkat sebagai guru
Comments
Post a Comment